Kamis, 10 Mei 2018

Resensi Buku PMDI yang di Tulis Oleh Dr. Limas Dodi,M.Hum



Resensi buku ini untuk memenuhi tugas mata kuliah PMDI.
Judul buku      : Pemikiran Modern Dunia Islam
Penulis            : Dr. Limas Dodi, M.Hum
Tebal Buku     : 231 halaman
Jenis Kertas   : HVS
Cover              : Soft Cover
Penerbit          : -
Tahun Terbit : -

Buku dengan judul Pemikiran Modern Dunia Islam (PMDI) yang ditulis oleh dosen kami yaitu bapak Dr. Limas Dosi, M.Hum atau biasa di panggil Pak Ade buku ini adalah buku pemikiran kontemporer Islam dihubungkan dengan modern dan identik dengan Barat. sebuah pembahasan pembaruan dalam islam, namun pembaruan ini tetap berdasarkan Qur,an dan Hadis,
pada masa itu islam mengalami kemunduran, sedangkan barat dianggap telah maju dan moderen. karena kondisi seperti itu menyebabkan orang-orang besar berpengaruh muslim merasa perlu melakukan pembaharuan.

Adapun tokoh-tokoh dalam buku tersebut antara lain.
1. Muhammad Iqbal, membahas tentang "Dinamisme dalam Islam".
2. Muhammad Abduh, membahas tentang "Ijtihad dan Modernisasi Pendidikan Islam".
3. Asghar Ali Engineer, membahas tentang "Theologi Pembebasan".
4. Seyyed Hossein Nasr, membahas tentang "Alam Pemikiran Islam Tradisional dan Kritik atas Dunia Modern".
5. Mustafa Kemal Ataturk, membahas tentang "Sekularisme di Turki".
6. Fazlurrahman, membahas tentang "Membuka Pintu Ijtihad".
7. Mohammad Arkoun, membahas tentang "Nalar Islam".
8. Mukti Ali, dmembahas tentang "Metode Memahami Agama".
9. Harun Nasution, membahas tentang "Islam Rasional'.
10. Nurcholish Madjid, membahas tentang "Islam Kontemporer Indonesia".
11. Abdurrahman Wahid, membahas tentang "Islam Kosmopolitan".


          Pesen saya ya.!! saya sarankan jika ingin membaca buku ini harap bisa berdiskusi pada yang lebih ahli, jangan dimakan mentah-mentah untuk setiap pemikiran yang ada. Supaya menghindari pemikiran yang salah dan bisa membuat rapuh agama Islam dari dalam
 

0 komentar:

Posting Komentar