Jumat, 05 April 2013
Kisah Pengusaha Sukses – Titik KRITIS Seorang Pengusaha Bikin Tambah semangat
Kisah pengusaha sukses selalu bisa menginspirasi
kita secara langsung, karena yang dibawakan adalah kisah nyata, sehingga
kisah yang disampaikan memiliki “energi” yang bisa menular kepada
mereka yang benar-benar meresapinya.
Di kicauan kali ini, Motty menyampaikan kultwit Mas @RanggaUmara yang beliau sampaikan beberapa hari lalu. Dari kultwit yang disampaikan dengan bahasa yang sederhana ini, tersirat sebuah kisah pengusaha sukses
...
Cara Menjadi Pintar dengan INSTAN! Tidak Susah Tapi Gampang.....

Setiap
orang pengen pintar. Mungkin motivasinya beda-beda, ada yang pengen
pintar biar gak bisa dibegoin orang, atau pengen pintar biar bisa
nge-bego-in orang, atau yang sekedar pengen pintar biar bisa dikagumi,
dll. Tapi pada dasarnya yang selama ini kita ketahui buat menjadi pintar
tuh ada prosesnya dan gak bisa langsung jadi pintar. Ada sih yang emang
udah cerdas dari lahir, artinya proses pembelajarannya lebih cepet...
Kamis, 04 April 2013
Ilmu Laduni (memudahkan menyerap ilmu)

Apa itu Ilmu Laduni?
Sebagian orang mungkin belum pernah mendengar istilah Ilmu Laduni.
Sementara sebagian lagi yang sudah...
Sabtu, 30 Maret 2013
Melacak Jejak Piramida di Indonesia
Melacak Jejak Piramida di Indonesia
google.com
Gunung Sadahurip yang diduga terdapat bangunan Piramida di Desa
Sukahurip,...
Kamis, 31 Januari 2013
1001 Kisah Teladan Menggugah Hati
SYAHID SELEPAS MENGUCAPKAN SYAHADAH
Suatu ketika tatkala Rasulullah s.a.w.
sedang bersiap di medan perang Uhud, tiba-tiba terjadi hal
yang tidak terduga. Seorang lelaki yang bernama Amar bin Thabit telah
datang menemui
Baginda s.a.w.. Dia rupanya ingin masuk Islam dan akan ikut perang bersama
Rasulullah s.a.w. Amar ini berasal
dari Bani Asyahali. Sekalian kaumnya ketika itu sudah Islam setelah
tokoh yang terkenal Saad bin Muaz memeluk Islam. Tetapi...
Langganan:
Postingan (Atom)